Building Successful & Meaningful Work!
0(0)

Building Successful & Meaningful Work!

Program NEW ME merupakan pelatihan dasar untuk pengembangan spiritualitas dan kapasitas diri dengan fokus pada pembentukan karakter kehidupan, sikap mental positif, nilai-nilai kerja yang positif dalam kehidupan serta semangat untuk mencapai yang terbaik dalam pekerjaan. Building Successful & Meaningful Work (New Me Series : Me and My Work). Pelatihan ini menumbuhkan SPIRIT of excellent dalam…

Description

Program NEW ME merupakan pelatihan dasar untuk pengembangan spiritualitas dan kapasitas diri dengan fokus pada pembentukan karakter kehidupan, sikap mental positif, nilai-nilai kerja yang positif dalam kehidupan serta semangat untuk mencapai yang terbaik dalam pekerjaan.

Building Successful & Meaningful Work (New Me Series : Me and My Work).

Pelatihan ini menumbuhkan SPIRIT of excellent dalam melakukan pekerjaan dan konsistensi untuk memaksimalkan produktifitas kerja kita lebih baik secara pribadi maupun tim.

Tujuan Progam:

Program ini Anda akan belajar:

  1. Meningkatkan dan memperkuat kembali nilai -nilai bekerja sebagai ibadah.
  2. Mampu membuat dan menumbuhkan “Spirit of Excellent” dalam melakukan pekerjaan
  3. Melakukan analisa terhadap produktifitas pekerjaan Anda dan tim sehingga bisa berusaha menjaga konsistensi meningkatkannya di waktu yang akan datang.
  4. Memahami stratgi yang dapat dilakukan supaya bisa dapat maksimal dalam pekerjaan.

Sesi Program :

  1. Apa tipe Kepribadian saya?
  2. Memahami tipe kepribadian orang lain
  3. Memenangkan hati dan membangun hubungan
  4. Menjadi Pribadi yang lebih baik

 

Pembicara Program :

Rachel Stefanie Halim

(Life Motivator & Senior Trainer Qando Qoaching)

Rachel Stefanie Halim adalah penulis buku “Aku Buta Tapi Melihat” yang sudah menginspirasi banyak orang. Perjalanan hidupnya sebagai seorang penderita Retinitis Pigmentosa tidaklah mudah. Tantangan, kesulitan dan penolakan kerap ia terima. Penglihatannya yang kian meredup tidak menjadikan semangatnya ikut padam. Ia telah membuktikan bahwa keterbatasannya tidaklah menjadi penghalang untuk meraih kesuksesan. Ibu dengan satu orang putri ini bukan saja menjadi seorang associate trainer, tetapi juga sebagai seorang Entrepreneur dalam bidang kuliner. Produk makanan yang dihasilkannya sendiri adalah chicken nugget Keraton dan kue kacang Xinyue.
 
Moto hidupnya: “Biarlah melalui kegelapanku, orang Lain melihat terang”.

 

Rp500,000.00
loading...