Program NEW ME merupakan pelatihan dasar untuk pengembangan spiritualitas dan kapasitas diri dengan fokus pada pembentukan karakter kehidupan, sikap mental positif, nilai-nilai kerja yang positif dalam kehidupan serta semangat untuk mencapai yang terbaik dalam pekerjaan. Program New Me Series – Me & Myself “The Power of Positive Self Image” menolong peserta untuk dapat mempelajari konsep…
Program NEW ME merupakan pelatihan dasar untuk pengembangan spiritualitas dan kapasitas diri dengan fokus pada pembentukan karakter kehidupan, sikap mental positif, nilai-nilai kerja yang positif dalam kehidupan serta semangat untuk mencapai yang terbaik dalam pekerjaan.
Program New Me Series – Me & Myself “The Power of Positive Self Image” menolong peserta untuk dapat mempelajari konsep yang benar tentang kesadaran diri dan cara membangunnya untuk meningkatkan kualitas kepemimpinan.
Tujuan Progam:
Program ini Anda akan belajar:
1. Memahami konsep yang benar tentang kesadaran diri yang benar.
2. Mempu menerima diri Anda sendiri (kelebihan dan kekurangan) sehingga Anda bisa berkarya dengan maksimal.
3. Memaksimalkan setiap kekuatan yang ada dalam diri dan dapat meningkatkan kualitas kepemimpinan.
Markus Kristianto
(Senior Trainer & Life Inspirator)
Mendedikasikan sebagian besar waktunya untuk memberikan pelatihan motivasi dan sebagai pembicara nasional dalam topik : Motivasi Kerja (The Joy of Working), Character Building Program, Mindset for Success, Live without Limit (Potential Development), Worklife Balance (Work, Family, Spiritual, Finance and Relationship), serta program-program pengembangan diri lainnya.
Kemampuannya dalam mengelola masa lalunya (menerima diri, percaya diri, potensi diri) dapat membuat kita belajar banyak mengenai kehidupan ini, hingga kitapun bisa sadar dan mampu keluar dari jebakan-jebakan putus asa, mengeluh, kurang percaya diri, dll.
Prinsip hidupnya adalah : “Walaupun saya terlahir cacat, namun kehidupanku tidak boleh cacat”.
Hal inilah yang menyebabkan beliau menjadi orang yang tidak mudah untuk menyerah dan melakukan banyak kegiatan sekalipun kondisinya sulit.